Cara Mengaktifkan Kembali rekening BCA yang Dormant (Pasif)

Nerstory,- Baiklah sebelum mengetahui bagaimana cara mengaktifkan kembali rekening BCA yang dormant (pasif) ada baiknya kita akan sedikit membahas mengenai Tanda rekening BCA anda masih aktif (baca disini), apa itu status rekening dormant? hal-hal seperti apa yang menyebabkan status  rekening BCA anda disebut dormant atau pasif? Mari simak penjelasan sebagai berikut.


Apa itu status rekening dormant?
Suatu rekening disebut rekening dormant atau pasif apabila suatu rekening sudah tidak aktif selama beberapa bulan tertentu sesuai dengan jenis tabungan.

Tanda rekening BCA anda sudah berstatus dormant atau pasif
  • Untuk rekening Tabunganku, Simpanan pelajar dan virtual account akan dikenakan status dormant bila rekening nasabah sudah tidak aktif selama beberapa bulan tanpa meilhat jumlah saldo. Tepatnya sudah tidak ada transaksi lebih dari 3 bulan berturut-turut.
  • Untuk Rekening Tahapan/ Tapres/ Tahapan Gold, Tahapan Xpresi, dan BCA Dollar, rekening giro, kriteria rekening dormant yaitu rekening tidak aktif selama 6 bulan (tidak ada mutasi lain selain bunga, biaya administrasi dan pajak) dan saldo minimal adalah Rp 10.000.000,-.
Well, dari beberapa kriteria yang telah disebutkan di atas, anda sudah mulai bisa menyimpulkan apakah rekening BCA Anda berstatus aktif, sudah Dormant (pasif) atau malah sudah ditutup? untuk kriteria rekening BCA yang sudah ditutup bisa dibaca disini.

Nah, apabila rekening BCA anda sudah terlanjur berstatus dormant (pasif), don't worry guys, i have a good news for you, Rekening anda masih bisa diaktifkan kembali kok dan caranya sangat mudah.


Mari simak penjelasannya berikut:


Bagaimana Cara Mengaktifkan Kembali rekening BCA yang Dormant (Pasif)?

Untuk status rekening dormant dapat diaktifkan secara otomatis oleh sistem apabila Anda melakukan transaksi debet rekening minimal 1 kali di konter BCA. Anda tentu harus datang ke bank BCA terdekat, mengambuil nomor antrian dan menyiapkan jenis transaksi apa yang akan anda lakukan. misal penarikan sejumlah uang, setoran tunai atau transfer sesama BCA atau antar bank atau mungkin melakukan pembayaran-pemabayaran non tunai tertentu apabila saldo anda masih mencukupi.


Persyaratan apa saja yang mesti dibawa?

Anda sebagai Nasabah BCA harus membawa kelengkapan dokumen berupa bukti kepemilikan rekening (buku rekening/ bilyet giro/ rekening koran, ATM) dan kartu identitas diri.

Dan tunggu beberapa saat. Sistem akan secara otomatis mengaktifkan kembali rekening anda yang sebelumnya berstatus pasif.  Sekarang Anda  sudah bisa menggunakan rekening tersebut untuk transaksi perbankan seperti sedia kala deh!

So, That is just a piece if cake, isn't? 

Tapi bagaimana kalau rekening BCAnya udah ditutup? tandanya bagaimana? 

semoga bermanfaat. Sau-

3 komentar

Izin bertanya, maksut tidak ada transaksi seperti apa? Apakah tidak melakukan penarikan? Jika masih menerima transfer saja apa juga disebut transaksi?

Izin bertanya, maksut tidak ada transaksi seperti apa? Apakah tidak melakukan penarikan? Jika masih menerima transfer saja apa juga disebut transaksi?

Izin bantu jawab ya mba..tidak ada transaksi misalnya beberapa bulan tidak ada transfer, atau debet/kredit direkening sehingga saldo yg tersisa tinggal pemotongan admin,jk saldo benr2 0rp maka Selma jangka wkt yg ditentukan pihak bank, maka secara otomatis rekening akan dormant.


EmoticonEmoticon